Desak Pemkab Kotim Sikapi Jalan Rusak di Dalam Kota

Anggota Komisi IV DPRD Kotawaringin Timur, M Kurniawan Anwar

SAMPIT, RAKYATKALTENG.COM – Ketua Komisi IV DPRD Kotawaringin Timur, M Kurniawan Anwar mengakui kerusakan jalan didalam perkotaan ini harus disikapi secara serius. Pemkab Kotim diminta segera melakukan perbaikan dan penanganan terhadal ruas jalan tersebut. Adapun ruas jalan yang rusak itu yakni jalan Kapten Mulyono, HM Arsyad, Pelita hingga SParman.

“Tanpa harus tahun 2021 itu diperbaiki karena ada anggaran untuk pemeliharaan. Jangan menunggu jalan itu rusak parah baru diperbaiki “kata Kurniawan, Jumat (9/7/2021)

Menurutnya, kerusakan ruas jalan tersebut karena beban kendaraan diatas kemampuan jalan. Seharusnya disitu perlu pengawasan agar tidaj melewato jalur dalam perkotaan dengan beban berat. Namun, disatu sisi itu terjadi karena jalan lingkar selatan masih rusak parah tidak bisa dilewati oleh kendaraan bermuatan.

“Persoalnnya sekarang jalan semakin rusak parah. Dan ini yang menjadi korban adalah masyarakat banyak yang setiap hari menggunakan ruas jalan yang rusak tersebut, “katanya.

Kerusakan ruas jalan itu dipicu oleh angkutan berat. Dimana trak CPO yang berlalu lalang bermuatan diatas 8 Ton dari Muatan Sumbu Terberat (MST). Sementara kapasitas jalan hanya mampu menyandang 8 ton. Trak CPO yang melintas itu menuju pelabuhan Bagendang Kecamatan Mentaya Hilir Utara. Disitu tempat bongkar muat produk dari usaha perkebunan kelapa sawit daerah ini.

Ruas jalan Sampit-Bagendang sebelumnya rusak parah. Namun ditangani secara konsorsium alhasil ruas jalan itu sudah baik karena klasifikasi jalan menggunalan rigid beton. Sedagkan kerusakan jalan yang terjadi saat ini mulai dari Bundaran KB sampai ke simpang empat Pelita.

Kemudian di jalan Pelita hingga Jalan Kapten Mulyono mengalami kerusakan. Jalan perlahan berubah menjadi bergelombang ada ada yang mulai belubang. Kondisi demikian rentan menyebabkan terjadinya kecelakaan lalulintas. (rk1)

Respon (3)

  1. Howdy! Do you know if they make any plugins to help with SEO?
    I’m trying to get my site to rank for some
    targeted keywords but I’m not seeing very good success. If you know of any
    please share. Many thanks! You can read similar art here: Eco product

  2. sugar defender ingredients Adding Sugar Defender
    to my day-to-day routine was among the very best decisions I have
    actually produced my health. I’m careful regarding what I
    consume, however this supplement includes an extra layer of assistance.
    I really feel extra constant throughout the day, and
    my food cravings have actually reduced considerably. It’s nice to
    have something so basic that makes such a huge difference!

  3. sugar defender official website I’ve fought with blood glucose changes for several years, and it truly
    influenced my power levels throughout the day.
    Since beginning Sugar Defender, I feel a lot more well balanced and sharp, and I don’t experience those afternoon slumps anymore!
    I enjoy that it’s a natural option that functions without
    any extreme side effects. It’s really been a game-changer for me

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *